Shortcut yg kita kenal adalah sebagai jalan tercepat dalam mengakses suatu data. Shortcut My Document, ketika klik langsung masuk pada folder My Document, tanpa harus klik start > My Document. Ada banyak shortcut yg ada pada Windows. Tetapi hanya sedikit yg kita ketahui. Disini saya akan membagikan sedikit info tentang Shortcut pada Windows.
* Gambar Windows (Menampilkan Start Menu)
* Gambar Windows + BREAK (Menampilkan System Properties)
* Gambar Windows + D (Memunculkan Layar ke Desktop)
* Gambar Windows + M (Meminimize semua Windows yg di buka)
* Gambar Windows + SHIFT + M (Mengembalikan windows yg di minimize tadi)
* Gambar Windows + E (Membuka My Computer dalam bentuk Explorer)
* Gambar Windows + F (Membuka fungsi Search)
* CTRL + Gambar Windows + F (Membuka fungsi Search Computer/Internet)
* Gambar Windows + F1 (Memunculkan Help)
* Gambar Windows + L (Mengunci Keyboard)
* Gambar Windows + R (Membuka fungsi Run)
* Gambar Windows + U (Membuka Utility Manager)
No comments:
Post a Comment